Home » , » Rahasia pelipatgandakan bisnis

Rahasia pelipatgandakan bisnis



Prospek adalah calon pelanggan yang memiliki peluang untuk anda jadikan pelanggan anda yg sering di kenal dengan istilah Prospekting. Pospek atau calon pelanggan anda berasal dari 2 sumber :

a. Warm prospek atau Propek yang sudah anda kenal sebelumnya. Seperti saudara, teman, kenalan anda. Joe Girand seorang pakar penjualan mengatakan rata-rata manusia memiliki 250 orang yang memiliki hubungan emosianal yang dekat dengan anda. 250 orang ini biasa ada didalam handphone anda.

Warm prospek :
  • Teman ( TK, SD, SMP, SMA, Kuliah, Pengajian / Gereja, Main, Kursus, sekantor, tempat fitnes)
  • Saudara (Sepupu, Saudara ipar, anak bersaudara, cucu bersaudara)
  • Kenalan (satu pesawat, tour,hair stylist anda, tukang leden anda)
  • Tetangga anda
Nah, sekarang ambillah sebuah buku catatan kosong dan pindahkanlah nama-nama serta no telp orang yang ada di handphoen anda kedalam buku tersebut serta berilah nama buku prospek sebagai nama buku tersebut.

b. Cold prospek yakni : prosepek yang tidak memiliki hubungan dekat dengan anda. Artinya anda mengerahui orang tersebut tetapi orang itu tidak menganal anda.

Cold Prospect :
  • Pemerintahan (President, wakil president, Menteri, Gubernur,Wakil Gubernur,  walikota,wakil walikota, bupati,wakil bupati, camat, ketua RT, Ketua RW)
  • Pempinan perusahan (assisten Manager)
  • Artis – Aktor
Cold prosepek yang kedua adalah orang yang tidak mengenal anda dan anda tidak mengenalnya juga, dalam hal ini berarti setiap manusia yang berada dimuka bumi ini adalah cold prospek anda. Tugas anda adalah berkenalan dengan mereka sehingga menjadikan mereka warm prospek anda. Hukum 1 meter : mengatakan bahwa setiap orang yang berarada 1 meter didekat anda adalah prospek anda. Ini berlaku saat anda lagi ke toko buku, berbelanja,diruang tunggu dokter,dipesawat,dll.
Comments
0 Comments
Powered by Blogger.